Pages

Friday, June 1, 2012

Orang Kretek


Katanya
Benda itu lebih manis daripada buah
Lebih mengenyangkan dari sekedar makan
Lebih nikmat untuk dipadu dengan secangkir kopi di pagi hari

Katanya
Sehari tanpa benda itu lebih menyengsarakan daripada sehari tanpa makan
Sehari tanpa benda itu berarti menahan kecut di lidah
Sehari tanpa benda itu berarti hampa

Dia seolah hidup sendiri
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...